Deskripsi
Pembiayaan Rekening Koran Syariah adalah Pembiayaan kepada pelaku usaha dengan skema rekening koran syariah dengan pola pembayaran bagi hasil bulanan, sedangkan pengembalian pokok pinjaman dapat dilakukan setiap saat ataupun sekaligus diakhir pembiayaan.
Benefit
Persyaratan
1. Data Nasabah
2. Data Perizinan
3. Data Keuangan
4. Data Agunan
5. RAB
6. Dokumen Kontrak
Nasabah dapat menyampaikan pertanyaan, pengaduan dan informasi lebih lanjut melalui:
Ringkasan Produk dan Layanan (RIPLAY) Versi Umum - Pembiayaan Rekening Koran Syariah Lihat di sini